Daftar Laman

Sunday, April 24, 2016

Edukasi Arsitektur~ (Arsitek Terkenal Di Dunia) Jilid 2

     Jumpa lagi gengs bersama Admin, Kembali lagi kita membahas tentang Edukasi Arsitektur. Gengs Kalo semalam nih Admin kenalin Arsitek terkenal didunia, nah sekarang gengs ini versi jilid 2- nya Admin sudah perkenalin Le Corbusier, Mies Van Der Rohe, Kenzo Tange, Zaha Hadid Dan Kang Ridwan Kamil cs, Gengs sudah pada kenal belum yang namanya Frank Owen Gehry, Santiago Calatrava, Philip Johnson Dan ini gengs Admin Kasih tau biar pemirsa bangga dengan Negara kita Indonesia, Bukan hanya Kang Emil lho Satu-satunya Arsitek Indonesia yang dikenal seluruh dunia mau tau gengs ini dia Frederik F. Silaban mau tau gengs siapa beliau ini dan apa-apa saja karya nya langsung aja gengs masuk materi.

1. Frank Owen Gehry
     (nama lahir Ephraim Owen Goldberg di Toronto, Ontario pada 28 Februari 1929) adalah seorang arsitek berkewarganegaraan ganda Amerika Serikat dan Kanada. Pemenang Penghargaan Pritzker tahun 1989.
Gehry dikenal akan pendekatan ukiran ke desain bangunan dan untuk membangun struktur yang berkurva, dan seringkali dibungkus dengan logam yang mengkilat. Gedung yang dirancangnya, termasuk tempat tinggal pribadinya di Santa Monica, California, telah menjadi atraksi wisatawan. Banyak museum, perusahaan, dan kota mencari jasa Gehry sebagai simbol pembedaan, untuk segala produk yang dibuatnya.
Hasil kerjanya yang paling terkenal adalah Museum Guggenheim di Bilbao, Spanyol yang dilapisi dengan titanium, Aula Konser Walt Disney di pusat kota Los Angeles, Dancing House in Praha, Republik Ceko.

Kehidupan Pribadi.
     
     Dilahirkan di tengah keluarga Yahudi di Toronto, Ontario, nama kecilnya adalah Frank Goldberg. Sewaktu kecil, ia diajak neneknya membangun kota-kota kecil dari potongan-potongan kayu bekas.[1] Neneknya yang bernama Caplan, sangat memengaruhi pembentukan pribadinya. Kebiasaan neneknya sering diamatinya. Setiap hari Kamis, neneknya memasukkan ikan emas hidup ke dalam bak mandi yang penuh berisi air sebelum dimasak menjadi gefilte fish. Gerakan dan bentuk-bentuk ikan sangat senang diperhatikannya, dan nantinya sering menjadi tema desain yang dibuatnya.
Pada tahun 1947, Frank pindah ke California, bekerja sebagai sopir truk barang sambil kuliah di Los Angeles City College, dan akhirnya lulus dari Sekolah Arsitektur Universitas Southern California
Setelah lulus pada tahun 1954, Frank tidak langsung bekerja di bidang arsitektur, melainkan bekerja di sejumlah tempat yang tidak ada kaitannya dengan arsitektur, termasuk menjadi anggota militer Amerika Serikat. Frank sempat belajar tata kota di Harvard Graduate School of Design, namun berhenti sebelum lulus. Setelah itu, Frank menikah dengan Anita Snyder, dan mengganti namanya dari Frank Goldberg menjadi Frank Gehry. Setelah bercerai dengan Snyder pada tahun 1960-an, Gehry menikah dengan Berta, istrinya yang sekarang. Dari perkawinan pertamanya, Gehry mendapat dua orang anak perempuan, sedangkan dua orang anak laki-laki didapatnya dari perkawinan kedua.
Sebagai orang yang dibesarkan di Kanada, Gehry adalah penggemar berat olahraga hoki hingga sampai mendirikan liga hoki di kantornya. Piala Kejuaraan Dunia Hoki merupakan hasil desainnya pada tahun 2004.

Karya-karya Frank Owen Gehry ;
  •  Museum Guggenhiem, Bilbao, Spanyol.
 https://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/d/de/Guggenheim-bilbao-jan05.jpg
  • Aula konser Walt Disney, Los Angeles, AS.














  • Dancing House, Praha, Republik Ceko





2. Santiago Calatrava



      Santiago Calatrava Valls (lahir 28 Juli 1951) adalah seorang arsitek Spanyol, pematung dan insinyur struktur yang utama. Dia memiliki kantor di Zürich, Paris, Valencia, dan New York City (di mana dia sekarang bertempat tinggal). Calatrava lahir di Benimamet, sebuah kota tua sekarang terintegrasi sebagai bagian kota Valencia, Spanyol, di mana ia mengejar gelar sarjana arsitektur di Universitas Politeknik Valencia bersama dengan kursus pasca sarjana di urbanisme. Selama masih sekolah, dia juga melakukan proyek independen dengan sekelompok sesama mahasiswa, menerbitkan dua buku tentang arsitektur vernakular Valencia dan Ibiza. Setelah lulus pada tahun 1975, ia terdaftar di Swiss Federal Institute of Technology di Zürich, Swiss, untuk pekerjaan lulusan teknik sipil. Pada tahun 1981, setelah menyelesaikan tesis doktoralnya, "Di foldability Space Frames", ia mulai arsitektur dan praktek rekayasa.
Karya-karya Santiago Calatrava ;
  • St. Nicholas Church, Laguna woods, California.
  
 

     
     
     
  • Sharq Crossing, Qatar.



 
















  • Trinity River Bridges.



















3.Philip Johnson
https://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/0/07/Philip_Johnson.2002.FILARDO.jpg     Philip Cortelyou Johnson atau lebih dikenal dengan nama Philip Johnson adalah salah satu arsitek dari Amerika yang sangat berpengaruh dalam dunia Arsitektur. Dengan kacamatanya yang tebal, berbingkai bundar, Philip Johnson adalah tokoh yang paling dikenal di dunia arsitektur Amerika selama beberapa dekade. Philip Johnson (8 Juli 1906 - 25 Januari 2005) lahir di Cleveland, Ohio. Pada awalnya, Philip Johnson bukanlah seorang arsitek, dia bekerja sebagai kritikus, penulis, sejarawan dan seorang direktur museum. Dia meraih gelar A.B. dalam sejarah arsitektur dari Universitas Harvard yang tertarik pada Sejarah dan Filsafat, terutama pada karya Pra-Sokrates. Pada tahun 1949, setelah beberapa tahun sebagai direktur utama Museum of Modern Art di Departemen Arsitektur, dia merancang rumah tinggal untuk dirinya di New Canaan, Conecticut untuk tesis meraih gelar masternya. Rumah tinggal tersebut sekarang lebih dikenal dengan nama Glass House. Pada tahun 1928, Philip Johnson bertemu dengan arsitek Ludwig Mies van der Rohe, yang pada saat itu sedang merancang German Pavilion untuk Barcelona Internasional Exposition 1929. Pertemuan dengan Ludwig Mies van der Rohe inilah yang akhirnya membuat jalan Philip Johnson dalam dunia arsitektur. Pada awalnya bahkan Philip Johnson pernah menugaskan Ludwig Mies van der Rohe untuk mendesain apartemennya di New York. Kemudian dia berkolaborasi dengan Mies mendesain bangunan tinggi terbaik yakni Gedung Seagram, New York.


Karya-Karya Philip Johnson.

  • Johnson House at Cambridge, "The Arch Street House", Cambridge, Massachusetts (1942–1943)
  • Booth (Damora) House, "The Booth House", Bedford Village, New York (1946)
  • Johnson House, "The Glass House", New Canaan, Connecticut (1949)
  • John de Menil House, Houston, Texas (1950)
  • Rockefeller Guest House for Abby Aldrich Rockefeller, New York City, New York (1950)
  • Seagram Building, New York City, New York (in collaboration with Mies van der Rohe; 1956)
  • The Four Seasons Restaurant, New York City, New York (1959)
  • Expansion of St. Anselm's Abbey, Washington, D.C. (1960)
  • Museum of Art at Munson-Williams-Proctor Arts Institute, Utica, New York (1960)
  • Abby Aldrich Rockefeller Sculpture Garden at The Museum of Modern Art, New York City, New York
  • Sheldon Museum of Art, Lincoln, Nebraska (1963)
  • New York State Theater (renamed David H. Koch Theater) at Lincoln Center, New York City, New York (with Richard Foster; 1964)
  • Amon Carter Museum, Fort Worth, Texas (1961; also expansion in 2001)
  • New York State Pavilion for the 1964 New York World's Fair, New York City, New York (1964)
  • Kreeger Museum, Washington, D.C. (with Richard Foster; 1967)
  • Main campus mall at the University of Saint Thomas, Houston, Texas
  • Elmer Holmes Bobst Library at New York University, New York City, New York (1967–1973)
  • John Fitzgerald Kennedy Memorial, Dallas, Texas (1970)[6]
  • IDS Center, Minneapolis, Minnesota (1972)
  • Art Museum of South Texas, Corpus Christi, Texas (1972)
  • Johnson Building at the Boston Public Library, Boston, Massachusetts (1973)
  • Fort Worth Water Gardens, Fort Worth, Texas (1974)
  • Pennzoil Place, Houston, Texas (1975)
  • Dorothy and Dexter Baker Center for the Arts at Muhlenberg College, Allentown, Pennsylvania (1976)
  • Thanks-Giving Square, Dallas, Texas (1976)
  • 101 California Street, San Francisco, California (Johnson/Burgee Architects; 1979–1982)
  • Neuberger Museum of Art at the State University of New York at Purchase, Purchase, New York
  • Crystal Cathedral, Garden Grove, California (1980)
  • Tata Theatre, National Centre for the Performing Arts, Mumbai, India (1980)
  • Metro-Dade Cultural Center, Miami, Florida (1982)
  • Chapel of St. Basil and the Academic Mall at the University of St. Thomas, Houston, Texas
  • Republic Bank Center (renamed Bank of America Center), Houston, Texas (1983)
  • Transco Tower (renamed Williams Tower), Houston, Texas (1983)
  • Cleveland Play House, Cleveland, Ohio (extension; 1983)
  • Wells Fargo Center, Denver, Colorado (1983)
  • PPG Place, Pittsburgh, Pennsylvania (1984)
  • The Gerald D. Hines College of Architecture, University of Houston, Houston, Texas (1985)
  • Lipstick Building, New York City, New York (1986)
  • Comerica Bank Tower, Dallas, Texas (1987)
  • 190 South LaSalle Street, Chicago, Illinois (John Burgee Architects, Philip Johnson Consultant; 1987)
  • Gate of Europe, Madrid, Spain (John Burgee Architects, Philip Johnson Consultant; 1989–1996)
  • 191 Peachtree Tower, Atlanta, Georgia (John Burgee Architects, Philip Johnson Consultant; 1990)
  • The Museum of Television & Radio (renamed Paley Center for Media), New York City, New York (1991)
  • Chapel of St. Basil at the University of St. Thomas, Houston, Texas (with John Manley, Architect; 1992)
  • Science and Engineering Library at Ohio State University, Columbus, Ohio (1992)
  • AEGON Center, Louisville, Kentucky (John Burgee Architects, Philip Johnson Consultant; 1993)
  • One Detroit Center, Detroit, Michigan (John Burgee Architects, Philip Johnson Consultant; 1993)
  • Visitor's Pavilion, New Canaan, Connecticut (1994)
  • Turning Point at Case Western Reserve University, Cleveland, Ohio (1996)
  • Philip-Johnson-Haus, Berlin, Germany (1997)
  • First Union Plaza, Boca Raton, Florida (2000)
  • Interfaith Peace Chapel on the Cathedral of Hope campus, Dallas, Texas (2010)
4. Frederik F. Silaban





     
     Ars. Frederich Silaban (lahir di Bonandolok, Sumatera Utara, 16 Desember 1912 – meninggal di Jakarta, 14 Mei 1984 pada umur 71 tahun) adalah seorang opzichter/arsitek generasi awal di negeri Indonesia. Dia merupakan seorang arsitek otodidak. Pendidikan formalnya hanya setingkat STM (Sekolah Teknik Menengah) namun ketekunannya membuahkan beberapa kemenangan sayembara perancangan arsitektur, sehingga dunia profesipun mengakuinya sebagai arsitek. Dan seiring perjalanan waktu, ia terkenal dengan berbagai karya besarnya di dunia arsitektur dan rancang bangun di mana beberapa hasil karyanya menjadi simbol kebanggaan bagi daerah tersebut. Frederich Silaban telah menerima anugerah Tanda Kehormatan Bintang Jasa Sipil berupa Bintang Jasa Utama dari pemerintah atas prestasinya dalam merancang pembangunan Mesjid Istiqlal. Frederich Silaban juga merupakan salah satu penandatangan Konsepsi Kebudayaan yang dimuat di Lentera dan lembaran kebudayaan harian Bintang Timur mulai tanggal 16 Maret 1962 yakni sebuah konsepsi kebudayaan untuk mendukung upaya pemerintah untuk memajukan kebudayaan nasional termasuk musik yang diprakarsai oleh Lekra (Lembaga Kebudajaan Rakjat, onderbouw Partai Komunis Indonesia) dan didukung oleh Lembaga Kebudayaan Nasional (onderbouw Partai Nasional Indonesia) dan Lembaga Seni Budaya Indonesia (Lesbi) milik Pesindo. Selain itu, Frederich Silaban juga berperan besar dalam pembentukan Ikatan Arsitek Indonesia (IAI). Pada April 1959, Ir. Soehartono Soesilo yang mewakili biro arsitektur PT Budaya dan Ars. F. Silaban merasa tidak puas atas hasil yang dicapai pada Konperensi Nasional di Jakarta, yakni pembentukan Gabungan Perusahaan Perencanaan dan Pelaksanaan Nasional (GAPERNAS) di mana keduanya berpendapat bahwa kedudukan "perencana dan perancangan" tidaklah sama dan tidak juga setara dengan "pelaksana". Mereka berpendapat pekerjaan perencanaan-perancangan berada di dalam lingkup kegiatan profesional (konsultan), yang mencakupi tanggung jawab moral dan kehormatan perorangan yang terlibat, karena itu tidak semata-mata berorientasi sebagai usaha yang mengejar laba (profit oriented). Sebaliknya pekerjaan pelaksanaan (kontraktor) cenderung bersifat bisnis komersial, yang keberhasilannya diukur dengan besarnya laba dan tanggung jawabnya secara yuridis/formal bersifat kelembagaan atau badan hukum, bukan perorangan serta terbatas pada sisi finansial. Akhir kerja keras dua pelopor ini bermuara pada pertemuan besar pertama para arsitek dua generasi di Bandung pada tanggal 16 dan 17 September 1959. pertemuan ini dihadiri 21 orang, tiga orang arsitek senior, yaitu: Ars. Frederich Silaban, Ars. Mohammad Soesilo, Ars. Lim Bwan Tjie dan 18 orang arsitek muda lulusan pertama Jurusan Arsitektur Institut Teknologi Bandung tahun 1958 dan 1959. Dalam pertemuan tersebut dirumuskan tujuan, cita-cita, konsep Anggaran Dasar dan dasar-dasar pendirian persatuan arsitek murni, sebagai yang tertuang dalam dokumen pendiriannya, “Menuju dunia Arsitektur Indonesia yang sehat”. Pada malam yang bersejarah itu resmi berdiri satu-satunya lembaga tertinggi dalam dunia arsitektur profesional Indonesia dengan nama Ikatan Arsitek Indonesia disingkat IAI.

Hasil Karya

Frederich Silaban memenangkan sayembara pembuatan gambar maket Masjid dengan motto (sandi) "Ketuhanan" yang kemudian bertugas membuat desain Istiqlal secara keseluruhan. Istiqlal ini juga merupakan masjid terbesar di Asia Tenggara pada tahun 1970-an














         Gedung ini merupakan bagian dari Istana Kepresidenan Cipanas yang terletak di jalur jalan raya puncak, Jawa Barat dan berlokasi tepat di belakang gedung induk dan berdiri di dataran yang lebih dari bangunan-bangunan lain. Gedung yang sering disebut sebagai tempat Soekarno mencari inspirasi dinamakan Gedung Bentol karena seluruh dindingnya ditempel batu alam yang membuat kesan bentol-bentol.
  • Gerbang Taman Makam Pahlawan Kalibata - Jakarta (1953)














 
  • Kampus Cibalagung, Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian (STPP)/Sekolah Pertanian Menengah Atas (SPMA) - Bogor (1953)










          Sekolah pertanian ini telah melahirkan sejumlah tokoh kawakan di berbagai bidang. Beberapa di antaranya bahkan pernah menjabat sebagai menteri. Padahal sekolah yang kini berumur seabad ini sejatinya "kawah candradimuka" bagi penyuluh dan teknisi di bidang pertanian.




 










     Tugu ini dibangun pertama kali pada 1928 oleh seorang ahli geografi berkebangsaan Belanda. Pada 1938 dibangun kembali dan disempurnakan oleh Frederich Silaban. Pada 1990 dibangun duplikatnya dengan ukuran 5 kali lebih besar untuk melindungi tugu khatulistiwa yang asli. Pembangunan yang terakhir diresmikan pada 21 September 1991.
     Gimana gengs Banggakan.? Punya Arsitek Indonesia yang Mendunia, Sekian dulu ya tunggu kelanjutan artikel berikut nya dari Admin.
Wassalam.






Saturday, April 16, 2016

EDUKASI ARSITEKTUR~(ARSITEK TERKENAL DI DUNIA)

Assalamualaikum.WR.WB
     Jumpa lagi gengs kita dalam pembahasan Edukasi Arsitektur...Salam Arsitek...!
Sebelum kita lebih mendalami lagi ilmu Arsitektur gengs, kita juga perlu mengenal Arsitek Terkenal di Dunia gengs, Seperti apa kata pepatah "Tak Kenal Maka Tak Sayang." hehehe.

     Langsung saja gengs Admin kenalkan beberapa Arsitek terkenal didunia ;

1.     Le Corbusier (nama asli: Charles-Edouard Jeanneret; lahir 6 Oktober 1887 – meninggal 27 Agustus 1965 pada umur 77 tahun) adalah arsitek Swiss yang terkenal dalam aliran rancangan/desain International Style bersama dengan Ludwig Mies van der Rohe, Walter Gropius, dan Theo van Doesburg. Ia juga adalah seorang perencana perkotaan, pelukis, pemahat, penulis dan perancang perabot. Corbusier dikenal sebagai salah satu orang pertama yang menyadari pengaruh mobil terhadap bentuk dan rancangan pemukiman manusia. Ia tidak menyukai segala bentuk hiasan atau ornamentasi pada bangunan, dan pernah mengatakan bahwa "semua bangunan seharusnya berwarna putih".


https://putriratnadewi.files.wordpress.com/2014/12/le-cobusier.jpg?w=642 


Antara karya-karyanya yang paling terkenal:

 2.     Ludwig Mies van der Rohe (27 Maret 1886 – 17 Agustus 1969) adalah seorang arsitek berkebangsaan Jerman.[1] Ia umumnya dipanggil Mies, sesuai nama belakangnya.
Ludwig Mies van der Rohe, bersama Walter Gropius dan Le Corbusier, dikenal luas sebagai para perintis arsitektur Modern. Mies, seperti rekan-rekannya pasca Perang Dunia I, berupaya menetapkan gaya arsitektur baru yang mampu mewakili zaman modern seperti yang dilakukan arsitektur Klasik dan Gothik pada zamannya masing-masing. Ia menciptakan gaya arsitektur abad ke-20 yang berpengaruh dengan kejelasan dan kesederhanaan yang ekstrem.
Bangunan-bangunan karyanya memanfaatkan material modern seperti baja industri dan kaca pelat untuk menentukan ruang interior. Ia berupaya menciptakan arsitektur dengan sedikit kerangka struktur yang diseimbangkan dengan kebebasan ruang terbuka yang mengalir bebas. Ia menyebut bangunan-bangunannya arsitektur "kulit dan tulang". Mies mengambil pendekatan rasional yang dapat memandu proses kreatif perancangan arsitektur. Ia sering dikaitkan dengan aforisme "lebih sedikit lebih baik" dan "Tuhan sangat terperinci".

 http://portal.andina.com.pe/EDPfotografia/Thumbnail/2015/08/17/000309192W.jpg

 Karya-karya Ludwig Mies Van Der Rohe ;
Kanada
Republik Ceko
Jerman
Meksiko
Spanyol
United States



3.      Kenzo Tange (丹 下 健 三, Kenzo Tange, 4 September, 1913 - 22 Maret 2005) adalah seorang arsitek Jepang, dan pemenang Pritzker Prize tahun 1987 untuk arsitektur. Dia adalah salah satu arsitek paling signifikan dari abad ke-20, yang menggabungkan gaya tradisional Jepang dengan modernisme, dan merancang bangunan utama di lima benua. Tange juga merupakan tokoh berpengaruh dari gerakan strukturalis. Dia mengatakan: "Itu, saya yakin, sekitar 1959 atau pada awal tahun 60-an yang saya mulai berpikir tentang apa yang saya kemudian untuk memanggil strukturalisme", (dikutip dalam Rencana 2 / 1982, Amsterdam).

 https://anisavitri.files.wordpress.com/2009/04/kenzo-tange.jpg?w=196&h=300

 Adapun karya-karya dari kenzo tange ;

  • 1955: Hiroshima Peace Memorial Museum, Hiroshima
  • 1957: (Former) Tokyo Metropolitan Government Building, Yurakucho
  • 1958: Kagawa Prefectural Government Building the east offices, Takamatsu, Kagawa
  • 1960: Kurashiki City Hall, Kurashiki, Okayama
  • 1964: Yoyogi National Gymnasium for the 1964 Summer Olympics, Tokyo
  • 1964: St. Mary's Cathedral (Tokyo Cathedral) (Roman Catholic), Tokyo
  • 1966: Master plan for rebuilding of Skopje, Republic of Macedonia, then part of Yugoslavia after the 1963 earthquake
  • 1967: Towers of Fiera district (Regional administration of Emilia-Romagna), Bologna, Italy
  • 1970: Site of Expo '70, Suita, Osaka
  • 1970: Librino New Town Project, Catania City Italy
  • 1977: Sogetsu Kaikan, Aoyama, Tokyo
  • 1979: Hanae Mori Building, Aoyama, Tokyo
  • 1982: Centro Direzionale, Naples
  • 1982: Central Area New Federal Capital City of Nigeria, Nigeria
  • 1986: Nanyang Technological University, Singapore
  • 1986: OUB Centre, Singapore
  • 1987: American Medical Association Headquarters Building, Chicago, Illinois, USA
  • 1991: Tokyo Metropolitan Government Building, Shinjuku, Tokyo
  • 1992: UOB Plaza, Singapore
  • 1993: Phu My Hung Saigon South Master Plan, Ho Chi Minh City, Vietnam
  • 1996: Fuji Television Building, Odaiba, Tokyo
  • 1998: University of Bahrain, Sakhir, Bahrain
  • 1998: WKC Centre For Health Development, Kobe, Hyogo
  • 2000: Kagawa Prefectural Government Building the main offices, Takamatsu, Kagawa
  • 2000: Tokyo Dome Hotel
  • 2003: The Linear – Private Apartments, Singapore
  • 2005: Hwa Chong Institution Boarding School, Singapore.


 4.     Zaha Hadid lahir pada tanggal 31 Oktober 1950, di Baghdad, Irak. Dia dibesarkan di salah satu bangunan pertama Baghdad Bauhaus-terinspirasi selama era  “modernisme dikonotasikan glamor dan progresif berpikir” di Timur Tengah. Dia menerima gelar di bidang matematika dari Universitas Amerika di Beirut sebelum pindah untuk belajar di Sekolah Asosiasi Arsitektur Arsitektur di London, di mana ia bertemu Rem Koolhaas, Elia Zenghelis, dan Bernard Tschumi. Dia bekerja untuk mantan profesor nya, Koolhaas dan Zenghelis, di Kantor untuk Metropolitan Arsitektur, di Rotterdam, Belanda, ia menjadi mitra pada tahun 1977. Melalui hubungan nya dengan Koolhaas, ia bertemu Peter Rice, insinyur yang memberikan dukungan dan dorongan awal pada saat pekerjaannya sepertinya sulit. Pada tahun 1980 ia mendirikan praktek sendiri yang berbasis di London. Selama tahun 1980-an ia juga mengajar di Asosiasi Arsitektur.

 http://majalahasri.com/wp-content/uploads/2015/09/zaha.jpg

 Karya-karya Zaha Hadid antara lain ;


 5.     Nah ini gengs Idola Admin,Mochamad Ridwan Kamil, S.T, M.U.D (lahir di Bandung, Jawa Barat, 4 Oktober 1971; umur 44 tahun) adalah Wali Kota Bandung periode 2013-2018. Sebelum menjadi pejabat publik, pria yang akrab dipanggil Kang Emil ini memiliki karier sebagai seorang arsitek dan dosen tidak tetap di Institut Teknologi Bandung. Emil merupakan putra dari pasangan Atje Misbach Muhjiddin dan Tjutju Sukaesih. Pada tahun 2013 Emil yang dari kalangan profesional dicalonkan oleh Partai Keadilan Sejahtera dan Partai Gerindra sebagai wali kota Bandung dengan didampingi oleh Oded Muhammad Danial sebagai calon wakil wali kota. Dalam Rapat Pleno Komisi Pemilihan Umum Kota Bandung pada 28 Juni 2013, pasangan ini unggul telak dari tujuh pasangan lainnya dengan meraih 45,24% suara sehingga Pasangan Ridwan Kamil dan Oded Muhammad Danial ditetapkan menjadi pemenang dalam Pemilihan umum Wali Kota Bandung 2013.

 https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi4mQn5d0BI93Q4sLfvLVpclQP8QyKF4EuMc5v01sMjLV7BH629vW0KpWSCXaF5pWFE3Tkb5DNSqsIM3Vfj0ij3bI11NMVjwxhygeYqm-7PR_c1dkT6zuv1_ebxm32tgcyE8lcy6fSTNyE/s1600/Biografi+Ridwan+Kamil+-+Walikota+Bandung.jpeg

     Ini gengs Karya-karya Kang Emil yang bikin Bangsa Indonesia bangga punya salah Satu Arsitek Terbaik Dunia ;

1. Marina Bay Waterfront Master Plan Singapore

Inilah karya Ridwan Kamil di luar negeri, lebih tepatnya di negeri singa Sinagapura, pembuatan rancangan Master Plan untuk Marina Bay Waterfront.
Ilustrasi Gambar. Bukan Karya Desain Ridwan Kamil Sebenarnya.
Ilustrasi Gambar. Bukan Desain Karya Ridwan Kamil Sebenarnya.

2. Ras Al Kaimah Waterfront Master Plan

Salah satu karya Ridwan Kamil di Timur Tengah, tepatnya Uni Emirat Arab.

3. Suzhou Retail Waterfront Masterplan China

Pembuatan rancangan Suzhou Retail Waterfront di China.

4. Tech Park Kunming

Area industri teknologi di daerah Kunming, China.

5. Grand Tourism Community Club House Calcutta

Grand Tourism Community Club House ini adalah salah satu karya Ridwan Kamil di Calcutta (Kalkuta). Kalkuta merypakan salah satu kota pelabuhan penting di India yang merupakan ibu kota Benggala Barat.

6. Masjid Beijing Islamic Centre

Salah satu karya arsitektur religi Ridwan Kamil dalam bentuk Masjid di Beijing.

     Sekian Gengs Info yang Admin berikan Tunggu aja lagi Edukasi Arsitektur Berikutnya,
Tulis Komentar ya gengs bila mau diskusi sama Admin.
Wassalam.












PENGERTIAN ARSITEK DAN ARSITEKTUR

Hai Gengs,
Sudah pada tau belum apa pengertian dari ARSITEK sama ARSITEKTUR.?
Sebenarnya gengs ini adalah pelajaran dasar dan modal awal untuk mendalami ilmu arsitektur lho.

Ini gengs pengertian menurut kamus besar bahasa Indonesia

       arsitek/ar·si·tek/ /arsiték/ n 1 ahli dalam merancang dan menggambar bangunan, jembatan, dan sebagainya, biasanya sekaligus sebagai penyelia konstruksinya; 2 ki perencana (pencipta suatu paham, negara, dan sebagainya).


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiQt5AqxuvLI8ks8DheEHXXMjwDvCjTJPNlpiuhyQMM9xflWfp_eR76M6GfvVEmhgLDp9lOKP880BL_qd_jh5YCCQcNSNNrzWkP_SNc-wmclpB6knPBfFCsAo9eCtImed6IOOf2SObfOrw/s1600/huge.60.304137.JPG  
      arsitektur/ar·si·tek·tur/ /arsitéktur/ n 1 seni dan ilmu merancang serta membuat konstruksi bangunan, jembatan, dan sebagainya; 2 metode dan gaya rancangan suatu konstruksi bangunan.

http://assets.kompaskarier.com/assets/images/profesi_arsitek.jpg 
 
Nah itu gengs pengertian ARSITEK sama ARSITEKTUR, Kalo menurut admin sihhh...
Secara pribadi ARSITEK itu adalah seorang Produser,Manager,Planner dalam merancang rumah
tapi bukan merancang rumah tangga gengs hehehe...
Arsitektur menurut admin sendiri sih...adalah ilmu yang mempelajari segala hal tentang bangunan.
Sekian dari admin yah tunggu aja kelanjutannya. wassalam